FORMULASI DAN EVALUASI GEL HAND SANITIZER EKSTRAK DAUN RAMBAI (Beccaurea Motleyana)


Salah satu tanaman yang dapat digunakan sebagai obat tradisional adalah daun rambai (beccaurea motleyana ), daunnya digunakan untuk mengobati
penyakit cacar, obat diare dan mengobati luka memar dikulit. Daun Rambai (Beccaurea Motleyana) mengandung senyawa saponin, flavonoid dan tanin yang dapat dimanfaatkan sebagai antibakteri. Berdasarkan senyawa yang dimiliki daun rambai dapat di manfaatkan sebagai antiseptik tangan.

Tujuan dari penelitian ini adalah membuat Formulasi dan Evaluasi Gel Hand Sanitizer dari Ekstrak Daun Rambai (Beccaurea Motleyana) dengan berbasis Carbomer 940. Gel hand sanitizer di uji sifat fisiknya, meliputi uji organoleptis, uji homogenitas, uji pH dan uji daya sebar. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dilakukan terhadap ketiga formulasi diantaranya uji organoleptis (berwarna coklat, bau yang dihasilkan bau khas ekstrak yang kuat dan bau khas ekstrak yang kurang kuat, menghasilkan gel yang agak encer dan yang agak padat, mudah saat dioleskan ketangan) uji homogenitas dengan hasil tidak ada yang homogen, uji pH dengan nilai 7, 6, 5. Dan uji daya sebar dengan daya sebar yang tidak sesuai standar.

Kesimpulannya berdasarkan hasil penelitian formulasi gel hand sanitizer yang mengandung ekstrak daun rambai sebagai zat aktif antibakteri. Dapat
disimpulkan bahwa ketiga formula yang dibuat tidak sesuai standar karena konsentrasi ekstrak yang terlalu banyak, carbomer 940 mempengaruhi evaluasi
mutu dari sediaan gel hand Sanitizer.

Kata kunci : Hand Sanitizer, Daun Rambai, uji evaluasi sifat fisik


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang FI'LIYATUL IHSAN - Personal Name
Edisi Published
No. Panggil 184101484010055
Subyek
Klasifikasi 184101484010055
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit STIKES ISFI BANJARMASIN
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit BANJARMASIN
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

. (2021).FORMULASI DAN EVALUASI GEL HAND SANITIZER EKSTRAK DAUN RAMBAI (Beccaurea Motleyana).(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Homepage Info

Welcome To Senayan Library's Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official
Youtube Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official
Instagram Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: [email protected]