Detail Cantuman

TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA PASIEN ANAK PENDERITA DIARE SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN PAMFLET DI PUSKESMAS CEMPAKA BANJARMASIN

TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA PASIEN ANAK PENDERITA DIARE SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN PAMFLET DI PUSKESMAS CEMPAKA BANJARMASIN


"Pamflet merupakan media nonformal yang memberikan pengetahuan
orang tua pasien anak. Pengetahuan merupakan hasil dari tahu, dan ini terjadi
setelah orang melakukan penginderan terhadap suatu objek tertentu.Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan orang tua pasien anak penderita
diare sebelum dan sesudah diberikan pamflet, dan untuk mengetahui adanya
perbedaan tingkat pengetahuan orang tua pasien anak penderita diare sebelum dan
sesudah diberikan pamflet di Puskesmas Cempaka Banjarmasin.
Jenis penelitian ini adalah penelitian non eksperimental dengan metode
observasional. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner yang
terdiri dari 15 pertanyaan. Kuesioner telah di uji validitas dan reliabilitas yang
dinyatakan valid lebih dari 0,05 dan reliabel. Pengambilan data dilakukan dari
tanggal 11 Mei – 15 Juni 2019 di Puskesmas Cempaka Banjarmasin. Sampel pada
penelitian ini berjumlah 52 responden. Data hasil penelitian dianalisis dengan
menggunakan rumus persentase dan dinyatakan dalam bentuk persen disetiap
parameter tingkat pengetahuan.
Hasil tingkat pengetahuan responden tersebut adalah tingkat pengetahuan
sebelum diberikan pamflet baik 17,02% (8 responden), cukup 48,94% (27
responden), kurang 34,04% (16 responden). Hasil tingkat pengetahuan responden
sesudah diberikan pamflet meningkat menjadi cukup 100% (47 responden). Data
sebelum dan sesudah lalu di uji normalitas dan homogenitas dan didapat hasil data
tersebut tidak normal dan homogen lalu dilanjutkan dengan uji wilcoxon, di uji
wilcoxon nilai sig yang di dapat adalah kurang dari (p<0,05) yaitu 0,00 berarti
adanya perbedaan.
Kata Kunci : Tingkat pengetahuan, pamflet, pasien diare anak"


LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Pernyataan Tanggungjawab \0
Pengarang NOVRISA LESTARI - Personal Name
Edisi Published
No. Panggil 164101484010141
Subyek
Klasifikasi 164101484010141
Judul Seri \0
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit STIKES ISFI BANJARMASIN
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit BANJARMASIN
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik

  Tags :

Citation

. (2019).TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA PASIEN ANAK PENDERITA DIARE SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN PAMFLET DI PUSKESMAS CEMPAKA BANJARMASIN.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Homepage Info

Welcome To Senayan Library's Online Public Access Catalog (OPAC). Use OPAC to search collection in our library.

Media Sosial / Kanal

Facebook Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official
Youtube Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official
Instagram Perpustakaan STIKES ISFI Banjarmasin Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: [email protected]